Dampak Digitalisasi Marketing Terhadap Daya Saing UKM Tahu

  • Cahyuni Novia Universitas Nurul Jadid
  • Linda Uswatun Hasanah Universitas Nurul Jadid
  • Maulida Rizka Amalia Universitas Nurul Jadid
Digitalisasi pemasaran; UKM; Daya saing ; Volume penjualan

Abstrak

Peran digitalisasi sangat penting bagi pemilik UKM dalam menentukan strategi pemasaran untuk meningkatkan volume penjualan yang menentukan daya saing UKM. Salah satu indikator yang menentukan daya saing perusahaan adalah peningkatan volume penjualan. Mayoritas UKM Tahu yang berada di Desa Brani Kulon Probolinggo mengalami kesulitan dalam mendapatkan informasi mengenai teknologi digitalisasi marketing yang tepat, karena pelaku UKM tidak memiliki keterampilan dalam bidang teknologi informasi yang dinamis. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana dampak digital marketing terhadap volume penjualan bagi pelaku UKM tahu di desa Brani Kulon.  Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan regresi linier sederhana untuk melihat dampak digital marketing terhadap volume penjualan bagi pelaku UKM tahu di desa Brani Kulon. Hasil uji regresi linier sederhana terlihat  digital marketing memiliki pengaruh signifikan terhadap volume penjualan UKM Tahu

Download

Belum ada

Referensi

Afanasieva, N. V., Rodionov, D. G., & Vasilev, Y. N. (2018). System of indicators of coal enterprise competitiveness assessment. Revistas Espacios, 39(36), 10.
Annur, C. M. (2022). Ada 204,7 Juta Pengguna Internet di Indonesia Awal 2022.databoks.katadata.co.id.https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2022/03/23/ada-2047-juta-pengguna-internet-di-indonesia-awal-2022 diakses tanggal 03 april 2022.
Dana, L. P. 2017. International entrepreneurship research: how it evolved and directions for the future. International Journal of Entrepreneurship and Small Business, 30(4): 477-489.
Djakasaputra, A., Wijaya, O., Utama, A., Yohana, C., Romadhoni, B., & Fahlevi, M. (2021). Empirical study of Indonesian SMEs sales performance in digital era: The role of quality service and digital marketing. International Journal of Data and Network Science, 5(3), 303-310.
Febriyantoro, M. T., & Arisandi, D. (2018). Pemanfaatan Digital Marketing Bagi Usaha Mikro, Kecil Dan Menengah Pada Era Masyarakat Ekonomi Asean. JMD: Jurnal Riset Manajemen & Bisnis Dewantara, 1(2), 61–76. https://doi.org/10.26533/jmd.v1i2.175
Ghozali, Imam. (2014). Analisis Multivariative. Penerbit Undip. Semarang
Irawan, P. L. T., & Prilianti, K. R. (2020). Pemberdayaan Usaha Kecil Menengah (Ukm) Melalui Implementasi E-Commerce Di Kelurahan Tlogomas. Jurnal Solma, 9(1), 33-44.
Knudsen, E. S., Lien, L. B., Timmermans, B., Belik, I., & Pandey, S. (2021). Stability in turbulent times? The effect of digitalization on the sustainability of competitive advantage. Journal of Business Research, 128, 360-369. DOI : https://doi.org/10.1016/j.jbusres.2021.02.008
Novia, C., Santoso, I., Soemarno, S. and Astuti, R.(2020). Classification of product life cycle cluster to improve the performance of SMEs apple chips. Food Research 4 (5), 1794 - 1801. DOI: https://doi.org/10.26656/fr.2017.4(6).208
Pham Thi, T. D., Ngo, A. T., Duong, N. T., & Pham, V. K. (2021). The Influence of Organizational Culture on Employees’ Satisfaction and Commitment in SMEs: A Case Study in Vietnam. The Journal of Asian Finance, Economics and Business, 8(5), 1031–1038. https://doi.org/10.13106/JAFEB.2021.VOL8.NO5.1031
Priadana, S., Sunarsi, D., Wahyitno, A. P. S., Mogi, A., Agustin, F., Irawati, L., ... & Purwanto, A. (2021). The Effect of Strategic Leadership on Competitive Strategy and Business Performance: Evidence from Indonesian SME's. Annals of the Romanian Society for Cell Biology, 4908-4918.
Romanello, R., and Chiarvesio, M. 2019. Early internationalizing firms: 2004–2018. Journal of International Entrepreneurship: 1-48.
Shpak, N., Kuzmin, O., Dvulit, Z., Onysenko, T., & Sroka, W. (2020). Digitalization of the marketing activities of enterprises: Case study. Information, 11(2), 109. DOI : https://doi.org/10.3390/info11020109
Stallkamp, M., and Schotter, A. P. 2018. Platforms Without Borders? The International Strategies of Digital Platform Firms. Global Strategy Journal: 1-23.
Widyastuti, N. W. (2017). Consumtion Value Smartphone dalam Pandangan Pengelola Usaha Kecil Menengah (UKM) dan Pemanfaatannya sebagai Media Komunikasi Pemasaran Online. Prosiding Konferensi Nasional Komunikasi, 1(01).
Wittkop, A., Zulauf, K., and Wagner, R. 2018. How Digitalization Changes the Internationalization of Entrepreneurial Firms: Theoretical Considerations and Empirical Evidence. Management Dynamics in the Knowledge Economy, 6(2): 193-207.
Diterbitkan sejak
12-12-2022
Rekomendasi Sitasi
Novia, C., Hasanah, L., & Amalia, M. (2022). Dampak Digitalisasi Marketing Terhadap Daya Saing UKM Tahu. Jurnal Pertanian Terpadu, 10(2), 115-122. https://doi.org/10.36084/jpt.v10i2.448